• Dukungan Telepon 021-51156368
  • Dukungan Live Chat BBM : 7A295BE3
  • Kirim Tiket

Cek ketersedian domain anda disini

www.

Pengertian Dasar Tentang Domain & Hosting.

Mungkin anda bertanya tanya sebenarnya apa itu domain? Dan apa itu hosting?

 

“Apalah artinya sebuah nama”, mungkin sahabat sering mendengar istilah tersebut. Sebenarnya nama itu penting untuk sebuah identitas yang membedakan satu sama yang lainnya, coba kita bayangkan kalau kita tidak mempunyai nama mungkin kita akan susah mengingat satu persatu sahabat kita,karena kita menggingatnya dalam bentuk fisik, tinggi dan pendek,warna kulit hitam dan putih, dll.

Maka dari itu begitu pentingnya sebuah nama untuk membedakan satu sama yang lainnya,begitu pula di internet nama blog/web begitu penting dan harus ada. Domain name (Nama Domain) adalah sebuah nama blog/web sebagai identitas yang membedakan blog/web satu sama yang lainnya.

.com ( baca; dot com ) : yaitu untuk website bersifat komersil

.org : untuk website organisasi

.info : untuk website berisi informasi

.biz : untuk website bisnis

.tv ; untuk website stasiun televisi

.gov ; untuk website milik pemerintah ( goverment )

untuk website yang berada di indonesia di beri akhiran .id

.co.id ; untuk situs komersial di Indonesia

.net.id ; untuk situs infrastruktur jaringan di Indonesia

.mil.id ; untuk situs militer di Indonesia

.go.id ; untuk situs pemerintahan di Indonesia

.or.id ; untuk situs organisasi di Indonesia

.ac.id ; untuk situs intitusi pendidikan di Indonesia

.sch.id ; untuk situs sekolah di indonesia

.war.net.id

.web.id ; untuk situs web di Indonesia

dan lain – lain

Anda dapat membeli domain diluar negeri atau dalam negeri, pastikan membeli domain di Maniakhost.

 

Setelah kita mempunyai nama domain, tentunya harus mempunyai hosting juga, dimana ketika nama domain blog/web dipanggil maka harus muncul blog/web tersebut berupa informasi yang dimuat seperti artikel,toko online,dll.

Artikel atau tentang segala informasi ini di simpan dalam sebuah hosting, dengan kata lain hosting adalah tempat kita menyimpan database. Anda dapat membeli hosting didalam negeri atau luar negeri tergantung target market anda ada diluar atau di dalam negeri.

 

So, jangan lupa membeli Domain & Hosting di Maniakhost.

Maniak Host

PT. Synergy One

Menara BCA Grand Indonesia 50th Floor
Jl. MH. Thamrin, No. 1
Jakarta, 10310
DKI Jakarta - Indonesia

Telp : 021-2358 4744
Email : support@maniakhost.com